20 Surga Alam Bali: Destinasi Liburan Wajib Dikunjungi

20 Surga Alam Bali: Destinasi Liburan Wajib Dikunjungi

Menjadi tempat wisata favorit para turis, Bali memiliki banyak tempat wisata yang bisa dikunjungi. Terlebih banyaknya destinasi wisata alam memukau dan indah, sayang untuk dilewatkan. Pulau seribu pura ini selalu berhasil memikat hati para wisatawan, tak hanya dari budayanya yang kental namun pesona keindahan alamnya. Bali menawarkan berbagai desti...
Sosok Ali Musthofa Guide Perjalanan Juliana Marins Daki Gunung Rinjani,Pengakuan Detik-detik Jatuh

Sosok Ali Musthofa Guide Perjalanan Juliana Marins Daki Gunung Rinjani,Pengakuan Detik-detik Jatuh

Blog & Tips - Berikut ini sosok Ali Musthofa, pemandu Juliana Marins mendaki Gunung Rinjani. Ali memberi penjelasan detik-detik kejadian yang menimpa Juliana Marins. Ali Musthofa menjadi sorotan setelah peristiwa jatuhnya pendaki asal Brasil Juliana Marins di Gunung Rinjani, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB). Ali Musthofa adalah guide atau pemandu perjalanan Juliana Marins bersama rombongan menuju puncak Gunung Rinjani. Juliana Marins...
Rekomendasi Wisata Kolam Renang di Tasikmalaya yang Cocok untuk Liburan Sekolah

Rekomendasi Wisata Kolam Renang di Tasikmalaya yang Cocok untuk Liburan Sekolah

Blog & Tips, TASIKMALAYA – Tribuners, memang akan sangat mengasyikan ya jika mengisi libur sekolah kali ini dengan berlibur bersama anggota keluarga. Salah satunya bisa menikmati liburan di kawasan Tasikmalaya, Jawa Barat. Nah pas sekali, kolam renang bisa jadi rekomendasi tempat wisata seru selama habiskan libur sekolah tahun 2025 kali ini lho. Kali ini, Blog & Tips memiliki empat rekomendasi kolam renang dengan beragram wahana...